Harga Samsung Galaxy S20 Plus Terbaru 2023 : Review & Spesifikasi

Advertisement

Harga Samsung Galaxy S20 Plus – Samsung menjadi salah satu vendor smartphone ternama dunia yang telah meluncurkan berbagai macam jenis Hp android. Ya, sukses dengan varian smartphone android type Galaxy Note 10 Plus, kali ini Samsung akan kembali memperkenalkan produk smartphone terbaru mereka yang akan diberi nama Samsung Galaxy S20 Plus.

Ponsel ini hadir dengan mengusung berbagai macam fitur yang canggih, sehingga ponsel ini mampu diandalkan untuk bermultitasking. Tak hanya itu saja, ponsel ini juga kabarnya telah mengusung kemampuan tahan terhadap air dan debu dengan IP68. Lantas apa sajakah yang akan menjadi keunggulan terbaru dari ponsel ini? berikut informasi mengenai Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy S20 Plus terbaru saat ini.

Spesifikasi Samsung Galaxy S20 Plus

Spesifikasi dan Harga Samsung galaxy S20 Plus

Review

Sebagai salah satu vendor ternama dunia Samsung pastinya memiliki berbagai macam produk samrtphone yang canggih dengan berbagai macam fitur yang keren. Seperti halnya smartphone Samsung terbaru yang akan diluncurkan dalam waktu dekat ini. Berbekal spesifikasi yang tangguh ponsel ini tentu saja, mampu menjalankan berbagai macam konten yang tinggi dengan grafis yang berat.

Tak hanya itu saja, kabarnya ponsel ini juga akan dilengkapi dengan jaringan internet 5G yang pastinya lebih tangguh dan lebih lancar dalam urusan akses internet. Selain itu, ponsel terbaru dari Samsung ini juga akan dilengkapi dengan kemampuan tahan terhadap air dan debu dengan sertifikat IP68. Hal ini tentu saja akan menjadi salah satu keunggulan dari ponsel Samsung galaxy S20 Plus ini.

Desain dan Layar

Desain Samsung Galaxy S20 Plus

Melihat desain dari ponsel Samsung galaxy S20 Plus ini memang terbilang cukup apik dan cukup menawan. Dimana ponsel ini tampil lebih tipis dan lebih dinamis dibandingkan dengan smartphone dari Samsung Galaxy sebelumnya. Tak hanya itu saja, ponsel ini juga sudah menggunakan frame jenis alumunium yang akan dibarut dengan desain body yang berlapis kaca pada bagian depan maupun belakang.

Untuk layar, Samsung Galaxy S20 Plus ini telah menggunakan type layar Dynamic AMOLED yang terbentang hingga 6.7 inchi. Layar ini cukup apik dengan memiliki resolusi 1440 x 3040 pixels serta memiliki perbandingan ratio layar sebesar 19:9. Tak cukup hanya itu saja, layar pada ponsel ini juga mampu menghasilkan kerapatan pixel yang mencapai 502 ppi per inchi.

Alhasil tampilan gampar pada layar ponsel ini pun akan semakin bening dan semakin tajam, apalagi layar ponsel ini mempu menghasilkan kedalaman layar hingga 16 juta warna. Untuk memberikan perfoma yang lebih baik pada layar tersebut, Samsung Galaxy S20 Plus ini telah dilengkapi dengan beberapa fitur layar seperti HDR10+ dan Always-on display. Sementara itu untuk melindungi layar dari terjadinya goresan, layar ponsel ini telah dilapisi dengan lapisan anti gores Corning Gorilla Glass 6.

Perfoma

Belum diketahui tentang harga Samsung Galaxy S20 Plus ini, namun kabar akan spesifikasi dari ponsel ini sudah cukup populer sekali. Ya, untuk memenuhi kebutuhan para gamers ponsel dengan nama Samsung Galaxy S20 Plus ini hadir dengan menggusung sebuah chipset jenis Exynos 990 untuk seri Global dan Qualcomm Snapdragon 865 untuk seri USA. Kedua chipset ini akan didukung dengan sebuah prosessor jenis Octa-core yang telah teruji kemampuanya.

Selain itu, untuk memberikan perfoma yang lebih baik dalam menjalankan game, Samsung Galaxy S20 Plus ini telah dilengkapi dengan RAM sebesar 12GB dan memiliki dua type seri penyimpanan internal yakni 128GB dan 256GB. Menariknya lagi, meski ruang penyimpanan ini sudah besar, kalian juga akan bisa memperluas lagi kapasitas penyimpanan ini dengan menggunakan microSD yang memiliki kapasitas maksimum 1TB.

Selain memiliki hardware yang tangguh, ponsel Samsung galaxy S20 Plus ini juga memiliki software yang cukup apik. Dimana untuk sistem operasi ponsel Samsung galaxy S20 Plus ini telah menggunakan sisten operasi berupa Android 10.0 dengan menampilkan tampilan antar muka One UI 2. Hal ini tentu saja akan membuat tampilan layar depan pada ponsel ini makin keren dan makin menarik.

Kamera

Kamera Samsung Galaxy S20 Plus

Untuk fitur kamera, kali ini Samsung galaxy S20 Plus telah mengusung type kamera 4 lensa kamera dengan masing-masing lensa memiliki resolusi yang cukup tinggi. Untuk kamera utama yakni kamera wide Samsung galaxy S120 Plus ini menggunakan lensa kamera dengan resolusi 64 Mp. Sementara itu untuk kamera ke dua dan ke tiga Samsung galaxy S20 Plus ini menggunakan lensa kamera dengan resolusi 12 MP.

Selain itu, lensa kemera ke empat pada ponsel ini telah menggunakan sebuah lensa kemera jenis TOF 3D camera yang mampu menghasilkan gambar yang lebih baik dan lebih bagus. Nah, untuk bagian depan, ponsel ini telah dilengkapi dengan kamera dual kamera yang memiliki resolusi 10 Mp dengan dilengkapi dengan fitur-fitur unggulan seperti Dual video call, Auto-HDR. Dan yang paling menarik pada ponsel ini lensa kemera pada ponsel ini bisa digunakan untuk merekam video dengan kualitas 2160p@30fps, 1080p@30fps.

Fitur

Untuk fitur, ponsel Samsung Galaxy S20 Plus ini cukup lengkap. Pasalnya selain dilengkapi dengan fitur pemindai sidik jari, ponsel ini juga dilengkapi dengan kamampuan tahan terhadap air dan debu dengan IP68. Tak hanya itu saja, ponsel ini juga dilengkapi dengan fitur jaringan koneksivitas 4G LTE dan juga 5G yang akan membuat akses internetan kalian menjadi lebih cepat dan lancar.

Sementara itu, ponsel ini juga dilengkapi dengan beberapa fitur konseksivitas tambahan seperti Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac/ax, dual-band, Bloettooth 5.0, GPS dengan A-GPS, GLONASS, BDS, NFC serta port USB type – C. Sementara itu, ponsel ini juga dilengkapi dengan baterai dengan kapasitas 5000 mAh yang telah dilengkapi dengan fitur fast charging bateray serta beberapa fitur pengecesan lainya seperti USB Power Delivery 3.0 dan Fast Qi/PMA wireless charging 15W, Power bank/Reverse wireless charging 9W.

Spesifikasi Samsung Galaxt S20 Plus

Spesifikasi Samsung Galaxy S20 Plus

Panjang
Lebar
Ketebalan
Berat
WarnaBlack; other colors
Layar
Panel LayarDynamic AMOLED
Ukuran6.7 nches
Resolusi1440 x 3040 pixels
Rasio19:9
Kerapatan~522 ppi
PelindungCorning Gorilla Glass 6
Hardware & Software
Chipet
  • Exynos 990 – Global
  • Qualcomm Snapdragon 865 – USA
ProcessorOcta-core
GPU
Sistem OperasiAndroid 10.0
User InterfaceOne UI 2
Ram12 GB
Memori Internal128GB/256GB
Memori EksternalmicroSD, up to 1 TB
Kamera Belakang
Resolusi
  • 64 MP, (wide), Dual Pixel PDAF, OIS
  • 12 MP
  • 12 MP
  • TOF 3D camera
FiturLED flash, auto-HDR, panorama
Video2160p@30/60fps, 1080p@30/60/240fps, 720p@960fps, HDR10+, dual-video rec., stereo sound rec., gyro-EIS & OIS
Kamera Depan
Resolusi
  • 10 MP, f/1.9, 26mm (wide), 1/3″, 1.22µm, Dual Pixel PDAF
  • 10 MP
FiturDual video call, Auto-HDR
Video2160p@30fps, 1080p@30fps
Konektivitas
Sim CardSingle SIM (Nano-SIM) or Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
InternetHSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE-A (7CA) Cat20 2000/150 Mbps; 5G (2+ Gbps DL)
Wi-FiWi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac/ax, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth5.0, A2DP, LE, aptX
Port USB3.1, Type-C 1.0 reversible connector
GPSA-GPS, GLONASS, BDS, GALILEO
Baterai
KapasitasNon-removable Li-Po 5000 mAh
Fast ChargingFast battery charging 45W: 100% in 74 min
SensorFingerprint (under display, ultrasonic), accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer

Melihat spesifikasi yang digunakan oleh ponsel ini memangb terbilang cukup tangguh dan juga handaal. Hal ini dibuktikan dengan adanya penggunaan sebuah chipset Exynos 990 untuk versi global dan Qualcomm Snapdragon 865 untuk versi USA. Hal ini tentu saja akan memberikan  perfoma yang lebih tangguh dan lebih unggul dalam bermutitasking terutama pada saat menjalankan game dengan grafis yang tinggi.

Harga Samsung Galaxy S20 Plus

Harga Samsung galaxy S20 Plus

Varian MemoryHarga Terbaru
Harga Samsung Galaxy S20 Plus Ram 12GB/128GB
Harga Samsung Galaxy S20 Plus Ram 12GB/256GB
Daftar Harga Hp Samsung Terbaru Simak Di Sini

Untuk masalah harga Samsung Galaxy S20 Plus belum bisa kita perkirakan, karena ponsel terbaru dari Samsung ini masih dalam status rumored. Jadi kita tunggu saja kehadiran ponsel Samsung galaxy S20 Plus ini hadir ditengah-tengah kita ya guys.

Kelebihan Samsung Galaxy S20 Plus

  • Desain yang lebih premium dengan mengusung layar berukuaran 6.7 inchi
  • Menggunakan panel layar Dynamic AMOLED dengan resolusi full HD
  • Berjalan dengan sistem operasi Android 10.0, One UI 2
  • Mengusung perfoma ponsel yang lebih tangguh dengan kapasitas RAM besar
  • Mengusung teknologi Quard kamera belakang dengan resolusi yang tinggi
  • Membawa teknologi dual kamera depan dengan resolusi tinggi
  • Dibekali dengan baterai yang berkapasitas 5000 mAh
  • Suport jaringan internet 4G LTE Cat20 2000/150 Mbps dan 5G
  • Dibekali dengan kemampuan tahan terhadap air dan debu bersertifikat IP68

Kekurangan Samsung Galaxy S20 Plus

  • Baterai tidak dapat dilepas
  • Harga Samsung Galaxy S20 Plus yang cukup mahal
Harga Hp Samsung Lainnya
Harga Samsung Galaxy A70Harga Samsung Galaxy S20 Ultra
Harga Samsung Galaxy A60Cara unduh dan install tema

Kesimpulan

Nah guys, ponsel Samsung galaxy S20 Plus yang terbilang cukup tangguh dan juga handal dalam bermultitasking. Selain itu desain yang fleksible dan juga dinamis serta penggunaan layar yang berukuran lebar akan membuat kalian lebih betah dalam menggunakan ponsel tersebut. Demikian informasi dari kami semoga bisa bermanfaat bagi kalian semua.

Advertisement